Lowongan Kerja PT MNC Asuransi Indonesia Juni 2013

on Wednesday, June 19, 2013

PT. MNC Asuransi Indonesia ( MNC Insurance) sepenuhnya dimiliki oleh PT MNC Kapital Indonesia Tbk., salah satu pemimpin di pasar investasi dan jasa keuangan di Indonesia.

PT. MNC Asuransi Indonesia, sebagai salah satu perusahaan asuransi kerugian yang sedang berkembang di Indonesia, menantang para jiwa muda yang kreatif, energik dan menyukai tantangan untuk bergabung bersama kami.



Mari bergabung bersama kami untuk mengisi posisi sebagai berikut :

Secretary To Director

Jakarta Pusat (Jakarta Raya)

Requirements:
Wanita, maksimal usia 28 tahun
Pendidikan minimal D3 jurusan Secretary / Administrasi Perkantoran / Ekonomi dengan minimal IPK 2.75
Fresh graduate atau lebih disukai mempunyai pengalaman minimal 1 tahun di posisi yang sama.
Diutamakan berdomisili di daerah JAKARTA
Berpenampilan menarik, teliti, komunikatif, tekun dan cekatan
Dapat bekerja menggunakan komputer (Ms. Office / Open Office)
Lebih disukai mahir berbahasa Inggris

Sales Office Manager

Denpasar (Bali), Cirebon (Jawa Barat), Karawang (Jawa Barat), Malang (Jawa Timur), Banjarmasin (Kalimantan Selatan), Bandar Lampung (Lampung), Manado (Sulawesi Utara), Palembang (Sumatera Selatan), Tangerang (Banten)

Responsibilities:
Mencapai Target Penjualan
Mengembangkan potensi pasar di semua segmen yg ditentukan Kantor Pusat
Melakukan Survey Resiko untuk kategori simple risk sesuai dengan kompetensi cabang
Melakukan Survey Claim awal untuk memberikan masukan comprehensive kepada Dept Claim Pusat
Menjaga hubungan baik dengan perusahaan Group yg ada di wilayahnya
Merencanakan langkah strategis cabang, mengatur penjadwalan kunjungan dan target sales untuk pencapaian target penjualan secara maksimal
Memonitor dan mengevaluasi pencapaian target penjualan secara berkelanjutan
Memantau AR Cabang dan memastikan rasio kolektabilitas penagihan sesuai Target Perusahaan
Berkoordinasi dengan pusat dan cabang lain untuk dalam melakukan pengembangan bisnis local
Memonitor dan mengevaluasi pasar local dan kompetitor untuk melihat kedudukan cabang dengan pasar sejenis di area yang sama, menganalisa kebutuhan pasar untuk menyusun dan mengusulkan strategi penjualan kepada Manajemen

Requirements:
Min. 5 tahun sebagai Kepala Cabang / POS Manager di Perusahaan Asuransi Umum
9 Posisi yang di butuhkan untuk Denpasar, Cirebon, Karawang, Malang, Banjarmasin, Bandar Lampung, Manado, Palembang, Tangerang

Administration Staff

Jakarta Pusat (Jakarta Raya)

Requirements:
SMU / D3 semua jurusan
Bekerja Paruh waktu / Magang sebagai Administrasi

Policy Management Staff

Jakarta Raya - Kebon SIrih

Responsibilities:
Melakukan input dan cek polis untuk memastikan bahwa semua polis yang dibuat telah terdata dengan lengkap dan akurat di sistem.
Membuat polis setelah semua data yang dibutuhkan sudah lengkap baik dari Atasan atau Marketing agar selanjutnya polis tersebut dapat segera diberikan kepada Atasan untuk diperiksa dan didistribusikan ke pihak klien.
Membuat polis dengan benar, cepat dan akurat berdasarkan data yang ada, yang telah di setujui oleh bagian Reasuransi dan Atasan untuk memastikan tidakadanya kesalahan dalam polis yang telah dibuat sehingga polis tersebut dapat segera dikirim kepada klien.

Requirements:
Min. D3, semua jurusan
Min. 1 tahun sebagai Policy Management/Underwriting di Perusahaan Asuransi Umum
Menguasai System CAREtech merupakan nilai tambah

Agency Development Officer

Jakarta Pusat (Jakarta Raya)

Responsibilities:
Melakukan rekrutmen agen/tenaga penjualan asuransi
Melakukan pengembangan, pelatihan, coaching mengenai produk, technical skill kepada para agen agar agen tersebut menjadi produktif dan terlatih
Membantu Head of Agency dalam menyusun konsep dan strategi dalam kaitannya untuk pengembangan agency Perusahaan
Membina hubungan baik dengan para agen agar para agen tersebut dapat lebih produktif dan menciptakan suasana yang nyaman bagi para agen.
Membantu para agen dalam hal negosiasi, baik dengan nasabah maupun dengan bagian teknik/underwriter internal dalam hal persetujuan bisnis
Mendampingi agen ketika melakukan kunjungan kepada tertanggung/ nasabah
Melakukan penelitian di lapangan terhadap kebijakan yang dikeluarkan oleh kompetitor (contoh: rate, produk, dll)
Melakukan monitor terhadap kinerja agen dalam hal kontribusinya kepada Perusahaan.

Requirements:
S1, semua jurusan
Min. 2 tahun sebagai Agency Development di Asuransi Umum
Memiliki kemampuan interpersonal dan komunikasi yang baik

Company Address: MNC Tower, Lt. 21 Jl. Kebon Sirih No.17 - 19 Jakarta Pusat 10340
Industry: Insurance

Ranking: 5